SELF CARE MANAGEMENT SEBAGAI UPAYA MENGONTROL KADAR GLUKOSA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS: A LITERATURE REVIEW

  • Wayunah Wayunah STIKes Indramayu
  • Titin Hidayatin Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Indramayu
  • Ayunda Ayunda Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Indramayu
Keywords: blood glucose, diabetes mellitus, glicemic control, self care management

Abstract

Pendahuluan: Diabetes Mellitus merupakan penyakit metabolikkronis yang ditandai dengan peningkatan kadar glukosa darah.Akibat peningkatan glukosa darah menyebabkan berbagai komplikasi bahkan kematian.Penyakit ini tidak dapat disembuhkan, namun dapat dikontrol, Upaya mengontrol  glukosadarah pada penderita diabetes mellitus melalui perilaku self care management, yaitu dengan pengaturan pola makan (diet), aktivitas fisik/olahraga, monitoring gula darah, dan kepatuhan konsumsi obat.Sudah banyak penelitian terkait masalah ini, namun belum ada yang mereview dari hasil-hasil penelitian tersebut.Tujuan peneitian ini adalah untuk mengetahui hubungan self care management dengan kadar glukosa darah pada penderita diabetes mellitus. Metode: Penelitianini menggunakan metode systematic literature review. Artikel diambil dari Google schoolar, Portal Garuda, Repository, Directory of Open Access Journals (DOAJ),Hindawi Publhising, dan Sinta, dari tahun 2010 s.d 2020.Prosedur pencarian dan seleksi artikel menggunakan Preferred Reporting Items for Systematic Reviews & Meta-analyses (PRISMA). Hasil: Berdasarkan hasil penelitian dari 8 artikel yang dianalisis diketahui ada hubungan antara self care management dengan kadar glukosa darah. (p-value = <0,05). Kesimpulan: Self care management merupakan salah satu upaya dalam menurunkan kadar glukosa darah. Saran ditujukan untuk perawat agar memasukan intervensi diabetic self care management education sebagai upaya promotif dan preventif pada penderita DM.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Wayunah Wayunah, STIKes Indramayu

Ketua Prodi Sarjana Keperawatan

Titin Hidayatin, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Indramayu

Dosen Keperawatan STIKes Indramayu

Ayunda Ayunda, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Indramayu

Mahasiswa Prodi Sarjana Keperawatan STIKes Indramayu

References

Anani, N.U, & Ginanjar. (2012). Journal Hubungan Antara Perilaku Pengendalian Diabetes dan Kadar Glukosa Darah Pasien Rawat Jalan Diabetes Mellitus Studi Kasus di RSUD Arjawinangun Kabupaten Cirebon (diakses pada 7 April 2020, pukul 20.00 WIB) dari https://scholar.google.co.id/scholar?hl=id&as.

Black, M.J & Hawks, H.J. (2014). Keperawatan Medikal Bedah: Manajemen Klinis untuk Hasil yang Diharapkan, Edisi 8; Buku 2. Jakarta : Cv Pentasada Media Edukasi.

Brunner & Suddarth. (2013). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah (Ed 8). Volume 2. Jakarta : EGC.

Hardayanti, Rau, & Arifuddin. (2017). Journal Pengaruh Perilaku Pengendalian Diabetes Mellitus terhadap Kadar Glukosa Darah Pasien di Rumah Sakit Umum Antapura Kota Palu (diakses pada 21 Juni 2020, pukul 10.00 WIB) dari http://jurnal.untad.ac.id/jurnal/index.php/HealthyTadulako/article/view/12595

Hidayah, M. (2019). Hubungan Perilaku Self-Management Dengan Kadar Glukosa Darah Pada Pasien Diabetes Mellitus Type 2 di Wilayah Kerja Puskesmas Pucang Sewu,Surabaya. Joinly Pub;ished by IAGIKMI & Universitas Airlangga.176-182

Internasional Diabetes Federation / IDF. (2019). IDF Diabetes Atlas ninth edition 2019. http:/IDF_atlas_9th_edition_2019 (diakses pada hari selasa, 10 Desember 2019, jam 20.00 wib).

Kusnanto. (2012). Journal Model Self Care Management Holistik Psychospiritual Care terhadap Kemandirian, Glukosa Darah, dan HbA1C Penderita Diabetes Mellitus Tipe 2 (diakses pada 16 April 2020, pukul 08.00 WIB) dari https://doaj.org/article/0523ccc4b62c43ef81a4a5c864ffe852

Mulyani.N.S (2016). Journal Hubungan Self Management Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 Dengan Kadar Glukosa Darah di Rumah Sakit Kota Banda Aceh (diakses pada 20 Mei 2020, pukul 10.00 WIB) dari http://ejournal.litbang.kemkes.go.id/index.php/sel/article/view/6383

Nurjanah.S, Diani.N, & Rizany.I. (2018). Journal Hubungan Self Care dengan Kadar Glukosa Darah Puasa pada Pasien Diabetes Mellitus tipe 2 di RSUD Ulin Banjarmasin (diakses pada 5 Juni 2020, pukul 10.00 WIB) dari https://ojs.dinamikakesehatan.unism.ac.id/index.php/dksm/article/view/320

Orem, D.E. (2001). Nursing Concept of Practice 6th ed. Philadelphia St Louis: Mosby.

PERKENI. (2015). Konsensus Pengelolaan dan Pencegahan Diabetes Mellitus Tipe 2.https://pbperkeni.or.id/wp-content/uploads/2019/01/4. (diakses pada hari Kamis, 12 Desember 2019, jam 11.00 wib)

Ramadhani, dkk. (2019). JournalPengaruh Self Care terhadap Kadar Glukosa Darah Puasa Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 (diakses pada 16 April 2020, pukul 20.00 WIB) dari https://journal.ugm.ac.id/jmpf/article/view/44535

Riskesdas. (2018). Prevalensi Diabetes Melitus di Indonesia.

Rudi. (2013). Journal Hubungan Self Management Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 Dengan Kadar Glukosa Darah di Puskesmas Surabaya (diakses pada 20April 2020, pukul 10.00 WIB) dari http://ejournal.litbang.kemkes.go.id/index.php/sel/article/view/6383

Soeharto. (2003). Journal Hubungan Self Management Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 Dengan Kadar Glukosa Darah (diakses pada 12 Mei 2020, pukul 10.00 WIB) dari http://garuda.ristekbrin.go.id/documents/detail/1263820

Tarwoto. (2012). Keperawatan Medikal Bedah Gangguan Sistem Endokrin. Jakarta : Cv. Trans Info Media.

World Health Organization/ WHO. (2016). Diabetes Mellitus Penyebab Kematian diDunia.http://www.rri.co.id/post/berita/263767/kesehatan/data_who_diabetes_penyakit_penyebab_kematian_kedelapan_di_dunia.html (diakses pada hari selasa, 10 Desember 2019, pukul 12.30 WIB).

Zuqni.C.N & Bahri.T.S. (2018). JournalSelf Management dengan Glukosa Darah Sewaktu pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 (diakses pada 7 April 2020, pukul 20.00 WIB) dari http://jim.unsyiah.ac.id/FKep/article/view/12077

Published
2020-12-21
How to Cite
Wayunah, W., Hidayatin, T., & Ayunda, A. (2020). SELF CARE MANAGEMENT SEBAGAI UPAYA MENGONTROL KADAR GLUKOSA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS: A LITERATURE REVIEW. JURNAL KESEHATAN INDRA HUSADA, 8(2), 267-274. https://doi.org/10.36973/jkih.v8i2.270